inspektorat akan tindak lanjuti dugaan penyimpangan anggaran pekon parerejo

inspektorat akan tindak lanjuti dugaan penyimpangan anggaran pekon parerejo

pringsewu – inspektorat sebagaimana pungsinya pengawasan,pembinaan terhadap pelaksanaan tugas dan fungsi perangkat daerah.

menyikapi isu kepala pekon parerejo terkait Pengolahan peternakan yang diserahkan ke masyarakat dengan budidaya Bebek atau Unggas.mengatakan bahwa bebek yang di bagikan bebek petelur dan sudah dewasa, sebulan lagi bertelur,ada 1000 ekor bebek. 22_01_2024

berbanding terbalik dengan pernyataan warga Dusun 1 dan 3 parerejo kecamatan Gading Rejo berinisial NN di bagikan 5 ekor mas itu pun anakan bebek sekitar umur sebulan.

bpk Iwan, Irban Wilayah II, Inspektorat Kabupaten Pringsewu.
yang menangani wilayah gading rejo setiap informasi dari masyarakat dan media akan kami tanggapi dan kami tindak lanjut kebenarannya sesuai dengan mekanisme dugaan penyimpangannya.

Baca Juga  Polres Pringsewu Limpahkan Tersangka dan Barang Bukti Kasus Persetubuhan Anak Dibawah Umur Ke Kejaksaan

Yang bersangkutan akan kami mintai keterangan berdasarkan berita dari teman-teman media

dan dalam melaksanakan kegiatan di Pekon, Kepala Pekon harus memperhatikan kesesuaian antara perencanaan dan realisasi.ungkapnya

(Andi)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *