Pembinaan Peningkatan Kapasitas Lembaga Kemasyarakatan Pekon Adiluwih

PRINGSEWU – kegiatan Pembinaan peningkatan kapasitas lembaga kemasyarakatan Desa, pekon Adiluwih di laksanakan di aula pekon setempat

merupakan suatu kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan khususnya kepada Karang taruna,PKk dan Lembaga Pemberdayaan Masyarakat

pemberdayaan LKD bertujuan untuk meningkatkan kapasitas permasalahan yang ada, dimana kualitas sumber daya aparatur Desa dan kapasitas kelembagaan masyarakat Pekon dalam memenuhi kebutuhan masyarakat.

Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian ini adalah dengan metode pelatihan dan pendampingan secara langsung

Dalam kegiatan pembinaan peningkatan kapasitas lembaga kemasyarakatan pemerintah pekon Adiluwih di hadiri masyakarakat,operatur pekon,kepala pekon,PMD pemberdayaan masyarakat dan desa

Masing-masing peserta pelatihan ini telah mengikuti seluruh rangkaian kegiatannya dengan secara langsung dapat diaplikasikan langsung ke masyarakat dengan melakukan tahapan-tahapan pemberdayaan sesuai dengan Tugas dan wewenang lembaga dalam kinerja sesuai dengan tupoksinya

Baca Juga  Pemilik Akun Facebook D’Frayent Akan segera di Panggil Penyidik Siber Cryme Polda Lampung

kepala pekon Adiluwih Dedi Sutrisno berharap dengan di adakan peningkatan kapasitas lembaga kemasyarakatan dapat membantu meningkatan kesejahteraan masyarakat pekon Adiluwih ungkapnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *